Strategi Perencanaan Lingkungan Hidup dan Tata Kelola
penegakan hukum, termasuk sanksi bagi pelaku perusakan lingkungan. Yang menarik, Pemda Gorontalo juga menggalakkan program "Gorontalo Hijau" lewat kolaborasi dengan desa-desa. Mereka memberikan insentif bagi daerah yang berhasil mempertahankan tutupan hutan atau mengembangkan energi terbarukan. ... operasi. Contoh konkretnya di sektor pertambangan. Dinas ini aktif bikin pemetaan zona rawan, lalu ngasih rekomendasi ke pemerintah daerah soal lokasi yang boleh atau nggak boleh digarap. Mereka juga kerja sama dengan BAPPEDA buat masukin prinsip ekonomi hijau dalam Rencana Pembangunan Jangka
Read More